Menjadi orang tua yang terbaik bagi anak memang tidak mudah. Anak-anak terus tumbuh dan berkembang, kewajiban kita sebagai orang tua untuk terus jadi pembelajar, menerapkan dan memantaskan diri menjadi orang tua hebat. Tidak ada sekolah formal untuk menjadi orang tua. Yang bisa kita lakukan adalah terus belajar baik dari pengalaman sendiri maupun pengalaman orang lain….
Category: Review & Reportase
Ini Game Anime Keren Yang Ga Ada Di Playstore
Spesifikasi smartphone di zaman sekarang sudah berkembang pesat sekali. Fungsi smartphone yang kita pakai dibuat sedemikian rupa untuk memanjakan tipe-tipe pengguna tertentu, seperti fotografi, videografi bahkan gaming. Ga heran spek tinggi jadi patokan orang untuk membeli sebuah smartphone. Buat para gamers, keseruan game di playstore ga kalah sama game yang ada di personal computer. Tapi…
Serunya Ngobrol Sehat Bebas Worry Bersama HIjUP dan SOFTEX Daun Sirih
Kelihatannya, organ intim wanita hanyalah satu bagian kecil dari tubuh yang mudah untuk dirawat. Padahal pada kenyataannya, jauh lebih rumit dan kompleks karena berhubungan langsung dengan leher rahim dan rahim. Karena i tu, perawatan vagina menjadi hal yang penting untuk diperhatikan dan dilakukan dengan tepat. Banyak wanita yang beranggapan bahwa miss V adalah organ tubuh…
Wakaf Alquran Untuk Negeri, Dari Sinar Mas Untuk Indonesia
“Sebaik-baik kamu adalah orang yang belajar Alquran dan mengajarkannya.” (HR. Bukhari) Ini untuk dibaca nah kak, bukan untuk dipajang. Demikian pesan seorang teman kepada saya saat menghadiahkan sebuah Alquran. Sebaik-baik buku yang dibaca adalah Alquran yang di dalamnya sarat dengan ilmu pengetahuan, kebaikan, kejujuran, nasihat dan lain-lain. Selain mengarahkan kita ke jalan yang benar, Alquran…
Mengenal Cap Jonga Merah dari Makassar
Banyak cerita yang terjadi di bawah atap rumah. Tawa dan tangis, suka dan duka. Rumah, di mana memori diciptakan, cinta ditumbuhkan, harapan dilahirkan dan doa-doa dilangitkan. Rumah, sebuah tempat untuk pulang yang selalu menyambutmu dengan hangat. Sebuah bangunan belum bisa dianggap rumah tanpa adanya penutup yang disebut atap. Meskipun sekarang sedang tren rumah minimalis tanpa…
Jalangkote Rasa Keju, Cemilan Gurih Renyah dari Makassar
Bagi orang Bugis Makassar, jalangkote masih menjadi salah satu jajanan tradisional yang tak tergantikan. Coba saja sajikan beberapa jenis kudapan di meja, maka jalangkote masih selalu menjadi primadona. Di bulan puasa sekalipun, ada saja yang menjadikan jalangkote sebagai menu pappabuka. Apa yang membuat jalangkote terasa istimewa? Entahlah. Mungkin rasanya yang nikmat. Garing renyah dari kulitnya,…
Seru-seruan di Lactogrow #GrowHappy
Sebagai orang tua, keinginan terbesar tentu melihat anak-anak bahagia. Menjalani kehidupannya dengan riang gembira, tercukupi, sehat lahir batin dan tumbuh menjadi pribadi yang bahagia. Apa bagian paling menyenangkan menjadi orang tua? Melihatnya tumbuh dengan bahagia. Kalau ditanya ke setiap orang tua, ternyata defenisi bahagia itu bisa sedemikian berbeda. “Bahagia ketika anak makannya nambah.” “Bahagia mendengarnya…
Kisah Bangau Kertas dan Harapan Yang Tak Pernah Mati
Barangsiapa yang mampu melipat 1000 bangau kertas, maka ia akan mendapat satu harapan untuk dikabulkan – Legenda Jepang Sewaktu kecil dahulu saya pernah membaca buku yang meninggalkan kesan mendalam, bercerita tentang seorang gadis kecil yang berjuang melawan kanker darah. Sayangnya saya lupa, judul bukunya apa dan siapa nama gadis kecil itu. Saya hanya ingat tentang…