Skip to content

Nanie Personal Blog

family . passion . life . stories

Menu
  • Home
  • Arsip Blog
  • Tentang Saya
  • Hubungi
Menu

Category: Financial Planning

KoinWorks NEO Inspire

Yuk Maksimalkan Fitur KoinWorks NEO yang Bisa Bantu Kembangkan Usahamu

Posted on April 27, 2022April 27, 2022 by Nanie

Belakangan ini seringkali kita dengar tentang program transformasi digital UKM, bagaimana pengembangan UKM naik kelas bisa go-digital dengan mengubah cara kelola bisnisnya dari konvensional ke modern. Dengan go-digital kita bisa memperluas jangkauan pasar, bisa memangkas biaya dan memperbesar potensi pendapatan. Wabah Covid-19 sedikit banyak memberi pengaruh terhadap pengembangan digitalisasi UKM, didukung dengan tersedianya platform digital,…

Read more
pensiun dini

Berencana Pensiun Dini? Berikut Adalah Beberapa Hal yang Harus Kamu Ketahui

Posted on April 18, 2022April 18, 2022 by Nanie

Pensiun dini sekarang menjadi impian banyak orang, bisa menghabiskan masa tua dengan finansial yang stabil menjadi kenyamanan yang patut untuk diraih. Tapi memang, untuk bisa pensiun dini, ada berbagai upaya yang perlu dilakukan. Tidak hanya mengumpulkan atau melakukan investasi saja, namun menghitung lebih detail supaya hidup bisa lebih terjamin meski sudah tidak kerja. Ada banyak…

Read more
kemudahan kredit mobil di adira

8 Kemudahan Mewujudkan Mobil Impian Melalui Adira Finance

Posted on April 7, 2022April 7, 2022 by Nanie

Sore itu cuaca cukup cerah, tampaknya rencana untuk berkunjung ke rumah nenek aji yang beberapa hari ini tertunda karena hujan deras, akhirnya bisa terwujud. Memang kami memiliki kebiasaan datang ke rumah mertua paling tidak sebulan sekali, setor muka istilahnya hehehe. Kadangkala, rencana bepergian dengan anak seperti ini sudah fix di hari apa, eh tetiba ga…

Read more
bluRewards dari aplikasi blu by BCA Digital

Bebas Biaya Transfer dengan Fitur bluRewards dari blu by BCA Digital

Posted on March 21, 2022April 4, 2022 by Nanie

Kak, ada nomer rekening bank D ngga ya biar bisa lebih hemat bebas biaya transfer, demikian sebuah dm instagram dari (calon) costumer yang mau order setumpuk buku bekas. Saya memang punya usaha olshop jual beli buku bekas tapi mulus di platform instagram. Nah salah satu kendala yang biasanya bikin customer jadi batal transaksi ya masalah…

Read more
tips membeli motor baru

Pengen Motor Baru Supaya Antar Jemput Anak Sekolah Jadi Lancar? Simak Tipsnya Yuk!

Posted on February 23, 2022March 1, 2022 by Nanie

Jaman saya SD dulu, anak-anak yang diantar ke sekolah pake motor itu bisa dihitung jari. Kebanyakan kami berjalan kaki meskipun rumahnya jauh dari sekolah. Berbeda dengan anak sekarang yang bisa menikmati diantar jemput oleh orangtua atau keluarga menggunakan kendaraan, terlebih anak sekolah yang tinggal di daerah perkotaan. Mobilitas menjadi salah satu alasannya. Kehidupan di perkotaan…

Read more
mempersiapkan uang pangkal sekolah anak

Cara Mempersiapkan Uang Pangkal Sekolah Anak

Posted on January 19, 2022January 19, 2022 by Nanie

Mengusahakan pendidikan anak dengan sebaik-baiknya adalah salah satu bentuk tanggungjawab kita sebagai orangtua. Biaya pendidikan biasanya menjadi pertimbangan utama dalam memilih sekolah untuk anak. Kadang ya kita pengennya anak masuk ke sekolah A dengan banyak pertimbangan kualitas sekolah tersebut atau fasilitas yang ditawaekan, eh ternyata biayanya di luar budget yang ada. Batal deh, pindah ke…

Read more
memilih instrumen investasi untuk pemula

3 Instrumen Investasi yang Bisa Jadi Pilihan Investor Pemula

Posted on December 4, 2021December 4, 2021 by Nanie

Setiap tahunnya kini mulai banyak masyarakat yang semakin sadar merencanakan masa depan keuangan mereka untuk mencapai kebebasan finansial di masa depan. Salah satunya adalah dengan melakukan investasi di berbagai instrumen yang tersedia saat ini. Salah satunya adalah menemukan instrumen di platform app investasi terpercaya Pluang.com. Sebab, saat ini Pluang sudah terdaftar di BAPPEBTI, serta bekerja…

Read more
Asuransi Lifepal

5 Asuransi Kesehatan Terbaik dengan Harga Terjangkau, Premi Mulai Rp 160 Ribuan

Posted on November 19, 2021November 19, 2021 by Nanie

Sedang mencari asuransi kesehatan untuk melindungi kamu dan keluarga? Atau bingung untuk memilih asuransi kesehatan terbaik yang memberikan banyak manfaat? Ya, saat ini sudah banyak asuransi yang menawarkan produk mereka agar masyarakat melindungi diri mereka dari berbagai penyakit. Terlebih di tengah pandemi seperti sekarang ini, kesehatan menjadi sebuah hal yang mahal dan perlu dijaga dengan…

Read more

Posts pagination

  • 1
  • 2
  • 3
  • 4
  • 5
  • Next

about me

Hi hallo, welcome to Nanie personal blog. Mom of two. Blogger Makassar. Moody crafter. Food lover. Traveller wanna be..

search

New Post

  • Kampus Laktasi : Rahasia ASI Anti Seret
  • Mau Mudik ke Bandung? Jangan Lewatkan Mampir ke Tempat Wisata Bagus dan Hits Ini
  • 7 Info Lomba Blog Februari 2023
  • 6 Villa Murah di Bali, Fasilitas Oke dan Recommended untuk Liburan
  • Berbagi Sayur Berbagi Berkah di Kanreapia

Categori

  • Blogging & Techno
  • Crafty Day
  • Family & Parenting
  • Fashion & Shopping
  • Financial Planning
  • Food & Culinary
  • Health & Beauty
  • Lets Travelling
  • Random Post
  • Review & Reportase

Top Posts & Pages

  • Icip-Icip Baklave, si Manis Gurih dari Makassar
    Icip-Icip Baklave, si Manis Gurih dari Makassar
  • Dari Makassar ke Kampung Inggris - Pare
    Dari Makassar ke Kampung Inggris - Pare
  • 5 Tips Traveling Bersama Balita
    5 Tips Traveling Bersama Balita
  • Augmented Reality dan Kemeriahan Gebyar Tahapan BCA 2015
    Augmented Reality dan Kemeriahan Gebyar Tahapan BCA 2015

social media

  • Instagram
  • Facebook
  • Twitter
  • TikTok
  • Pinterest

Blogger Community

Komunitas Blogger Makassar, Anging Mammiri Blogger Perempuan Komunitas emak blogger

© 2025 Nanie Personal Blog | Powered by Superbs Personal Blog theme
 

Loading Comments...